Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Advertisement:

Lihat Buku di Shopee

Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi

Judul Contoh Makalah: 

Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi

Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi
Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi


Keterangan Contoh Makalah:



Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi. Download File Format .doc atau .docx Microsoft Word. Rumusan Masalah pada makalah ini adalah:
  1. Bagaimana gambaran umum tentang Gempa Bumi? 
  2. Bagaimana Proses Terjadinya Gempa Bumi? 
  3. Menjelaskan jenis-jenis Gempa Bumi 
  4. Menjelaskan penyebab-penyebab Gempa Bumi 
  5. Mengapa Indonesia menjadi Negara yang Rawan Gempa? 
  6. Bagaimana cara menghadapi Gempa Bumi? 

Berikut ini kutipan tulisan pada Bab II Pembahasan:

Gambaran Umum Gempa Bumi 
Gempa bumi adalah getaran atau guncangan yg terjadi karena pergerakan lapisan batu bumi yg berasal dari dasar atau bawah permukaan bumi. Peristiwa alam itu sering terjadi di daerah yg berada dekat dengan gunung berapi dan juga di daerah yg dikelilingi lautan luas. Gempa bumi terjadi karena pergeseran lapisan bawah bumi dan letusan gunung yangg dahsyat. 


Proses Terjadinya Gempa Bumi 
Pada dasarnya, para ahli membagi proses terjadinya gempa bumi atau asal muasal gempa ke dalam dua kelompok besar yakni: 
  • Teori Pergeseran Sesar 
  • Teori Kekenyalan Elastis atau elastic rebound theory 

Jenis-jenis Gempa

Berdasarkan Kedalaman Fokus: 
  • Gempa Dangkal 
  • Gempa Pertengahan 
  • Gempa Dalam 

Berdasarkan Faktor Penyebab:
  • Gempa Tektonis 
  • Gempa Vulkanis 
  • Gempa Runtuhan (Terban) 

Berdasarkan Kekuatan Gelombang: 
  • Gempa Akibat Gelombang Primer 
  • Gempa Bumi Akibat Gelombang Sekunder 
  • Gempa Bumi Akibat Gelombang Panjang 

Berdasarkan Bentuk Episentrumnya: 
  • Gempa Linear 
  • Gempa Sentral 

Penyebab-penyebab Gempa Bumi 
Akhir-akhir ini, Indonesia kerap diguncang gempa bumi, entah berskala ringan hingga berat yang menimbulkan korban jiwa. Salah satu alasan mengapa Indonesia kerap diguncang gempat adalah negeri ini terletak di tiga lempeng tektonik bumi yang memang aktif bergerak, yaitu lempeng tektonik Australia dengan Asia, lempeng Asia dengan Pasifik dari timur hingga barat Sumatera sampai selatan Jawa, Nusa Tenggara, serta Banda. Sebenarnya, apakah gempa bumi itu dan ada berapa jenis gempa bumi? Mari cari tahu tentang gempa bumi lewat tulisan ini. 

Gempa bumi adalah getaran (goncangan) yang terjadi karena pergerakan (bergesernya) lapisan batu bumi yang berasal dari dasar atau bawah permukaan bumi dan juga bisa dikarenakan adanya letusan gunung berapi. Gempa bumi sering terjadi di daerah yang berada dekat dengan gunung berapi dan juga di daerah yang dikelilingi lautan luas. 

Ada beberapa faktor yang menyebabkan terjadinya gempa bumi. Faktor pertama yaitu karena bergeser dan terpisahnya lapisan-lapisan yang terdapat dalam kerak bumi. Yang kedua, karena adanya letusan gunung berapi yang sangat dahsyat. Letusan yang dahsyat tersebut juga selain menyebabkan goncangan yang kuat juga sering menyebabkan adanya gelombang ombak yang sangat tinggi di lautan yang terkenal dengan nama gelombang "Tsunami". 

Berdasarkan penyebabnya gempa bumi dapat terjadi akibat runtuhnya gua-gua dalam bumi, tabrakan (impack), peledakan, gunung api, kegiatan tektonik.


Penyebab Indonesia sering terjadi Gempa Bumi

Wilayah indonesia termasuk dalam lingkaran api pasifik (ring of fire) yang disebut juga sebagai sabuk gempa pasifik. dalam sabuk ini berderetlah pegunungan berapi(yang merupakan tempat penyaluran energi bumi),selain itu lempeng antar benua yang ada di negeri kita tiap tahun juga bergeser,jika tekanan yang diakibatkan lempeng yang bergerak tidak dapat di tahan oleh tepi lempengan maka terjadi gempa bumi.

Gempa bumi yang terjadi di Indonesia bisa disebabkan oleh pergerakan magma gunung berapi atau gempa vulkanik, namun bisa juga disebabkan oleh pergerakan lempeng bumi. Hal ini disebabkan Indonesia mempunyai banyak gunung berapi, dan berada pada wilayah pertemuan 3 lempeng kerak bumi, yaitu lempeng Eurasia, lempeng Pasifik dan lempeng India- Australia. Selain itu, Indonesia juga berada pada wilayah pertemuan 2 jalur gempa utama dunia, yaitu jalur gempa sirkum pasifik dan jalur gempa Alpide Transiatic. tapi alhamdulillah di kota saya tidak pernah terjadi gempa (Pontianak/Kalbar) karna Kalimantan tidak berada pada jalur gunung api dan Lempeng Kalimantan merupakan lempeng stabil. 


Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi ini mudah-mudahan bisa menjawab pencarian anda dan menjadi tambahan referensi terkait dengan Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi seperti makalah tentang gempa bumi lengkap, makalah gempa bumi di Indonesia, contoh makalah gempa bumi dan tsunami, artikel makalah tentang gempa bumi, makalah gempa bumi pdf, makalah gempa bumi sebagai bentuk gejala alam, makalah tsunami, kata pengantar gempa bumi dan lain-lain.

Preview Contoh Makalah:


Download Contoh Makalah:

[ Format File .doc / .docx Microsoft Word ]

Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi.docx



Demikian share file Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi, semoga bisa membantu dan bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Contoh Makalah Geografi Tentang Gempa Bumi"

Advertisement:

Lihat Buku di Shopee

Advertisement:

Lihat Buku di Shopee

Advertisement:

Lihat Buku di Shopee

Advertisement:

Lihat Buku di Shopee